5 aktivitas seru dan menarik di pererenan bali

Kategori : Adventure | Di buat pada Nov 16, 2020

Mungkin bagi anda, kuta dan seminyak sudah terlalu sering anda dengar, kali ini kami akan membawa anda ke daerah Pererenan, Bali. Apakah anda pernah mendengar daerah Pererenan? Ya, Pererenan merupakan sebuah kawasan di utara Kuta yang dalam dua tahun ini berubah menjadi salah satu daerah paling trendi di Bali. Terletak di pesisir Barat yang terkenal akan ombaknya yang menantang, tak heran jika di sini Anda akan dengan mudah menemukan spot-spot untuk berselancar serta tempat kursus berselancar. 


Dengan pembangunan industri pariwisata yang kian pesat, anda pun dapat dengan mudah menemukan pusat rekreasi untuk mengisi liburan di daerah Pererenan ini. Tak ketinggalan, para pelaku gaya hidup sehat juga dimanjakan dengan bertebarannya tempat-tempat yoga serta café yang menyajikan menu organik di sini. Bagi para turis (terutama wisatawan lokal), nama Pererenan memang belum sepopuler Kuta atau Seminyak, jadi wajar saja kalau Anda mungkin masih belum tahu ada hal seru apa saja hal di sini.


Tapi tenang, kami akan memudahkan Anda dengan memberikan panduan hal apa saja yang bisa anda lakukan di Pererenan.


Simak Video Berikut!






Bagaimana?Apakah anda penasaran dengan area Pererenan ini? Jangan lupa masukan ke dalam list berlibur anda! Kami tunggu!

Please display the website in portrait mode!