wow!! empat dari sepuluh lokasi diving terbaik se-asia ada di indonesia

Category : Tourist Destination | Posted on Jul 21, 2017
Indonesia kaya akan keindahan alamnya, tak terkecuali alam bawah lautnya. Maka tak heran jika para diver dunia berkunjung ke berbagai spot diving di Indonesia. Menyalurkan hobi pun jadi menyenangkan dan menghasilkan momen yang berkesan. Keindahan spot diving di Indonesia juga sudah diakui oleh media-media internasional. Pada 12 Juli lalu, CNN merilis sepuluh tempat diving terbaik di Asia. Empat di antaranya berada di Indonesia. Antara lain Derawan di Kalimantan Timur, Raja Ampat (Papua Barat), P...

lokasi glamping di indonesia yang paling favorit saat ini

Category : Tourist Destination | Posted on Jul 20, 2017
Percaya sih kalau ngejalanin rutinitas sehari-hari yang itu-itu aja pastinya bakal bikin kamu bosen, ditambah dengan mikirin urusan hidup yang #rauwisuwis pasti sukses bikin kita jadi pusing tujuh keliling. Dan, saat itulah kamu menyadari bahwa ternyata kamu butuh liburan, tapi sayangnya kamu akan kembali dibuat pusing dengan kegalauan memilih lokasi liburan mana yang asyik dan beda dari biasanya. Nah, ga usah diambil pusing, karena berikut Tkami bahas 21 pilihan lokasi glamping penghilang rasa...

tempat wisata di indonesia yang masuk daftar situs warisan dunia unesco

Category : Tourist Destination | Posted on Jul 19, 2017
Tidak mudah jika suatu tempat wisata bisa masuk dalam daftar Situs Warisan Dunia UNESCO (Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan PBB. Program ini dikelola UNESCO World Heritage Committee, yang terdiri dari 21 kelompok (21 state parties) yang dipilih oleh Majelis Umum (General Assembly) dalam kontrak 4 tahun.Program ini bertujuan untuk mendaftar dan melestarikan semua tempat penting di dunia sebagai warisan yang perlu dijaga keberadaannya. Tentunya setiap negara berlomba-lomba memajukan p...

plataran x-trail 2017: berlari melalui taman nasional bali barat yang indah

Category : What's going on in Bali | Posted on Jul 18, 2017
Kesempatan untuk menjajal indahnya alam Bali Utara akan terwujud bagi Anda penggemar lomba lari lintas alam. Plataran X-Trail 2017 akan diadakan di Plataran L’Harmonie, Taman Nasional Bali Barat pada Sabtu, 22 Juli 2017. Lomba lari perdana ini mengundang peminat lari dari semua tingkatan sekaligus mengajak kepedulian dan kesadaran pada alam yang keberlanjutan.Plataran X Trail 2017 adalah acara yang berskala internasional dan merupakan bagian dari Asian Trail Master Series, sebuah acara yang diik...

stp bali gelar food festival beach food euphoria di pantai kodanganan

Category : What's going on in Bali | Posted on Jul 17, 2017
Sekolah Tinggi Pariwisata (STP), Nusa Dua, Bali sebentar lagi punya gawean besar. Itu setelah, sekolah yang ada di bawah Kementerian Pariwisata (Kemenpar) itu akan menggelar acara Food Festival bertajuk “Beach Food Euphoria” di Pantai Kedonganan, Kuta Badung, 21-22 Juli mendatang.Ketua STP Bali Dewa Gede Ngurah Byomantara menjelaskan, acara ini merupakan inisiatif STP Bali yang didukung oleh Bupati Badung serta bekerjasama dengan Desa Adat Kedonganan, Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kedonganan (...

Please display the website in portrait mode!